Rabu, 20 Agustus 2014

MENGENAL PERTANIAN


Definisi
Dalam arti yang sempit pertanian adalah suatu kegiatan bercocok tanam. Dalam arti yang luas pertanian adalah segala kegiatan yang meliputi kegiatan bercock tanam, perikanan, perternakan dan kehutanan. Cocok tanam perikanan
Pertanian adalah pross menghasilkan bahan pangan, ternak, serta prduk-produk agroindustri dengan cara memanfaatkan sumber daya tumbuhan dan hewan. Pemanfaatkan sumber daya sumber daya ini terutama berarti budi daya (bahasa inggris: cultivation, atau untuk ternak: raising).Namun penang demikian, pada sejumlah kasus – yang sering di anggap sebagian dari pertanian – dapat berarti ekstraksi semata, seperti penangkapan ikan atau eksploitasi hutan (bukan agroforestri)
Bentuk-bentuk pertanian di indonesia
1.Sawah
Sawah adalah suatu bentuk pertanian yang di lakukan di lahan basah dan memerlukan banyak air baik sawah irigasi,sawah lebak, sawah tadah hujan maupun sawah pasang surut.
2. Tegalan
Tegalan adalah suatu daerah dengan lahan kering yang tergantung pada pengairan air hujan, ditanami tanaman musiman atau tahunan dan terpisah dari lingkungan dalam sekitar rumah. Lahan tegalan tanahnya suit untuk di buat pengairan irigasi karena sulit ditubuhi tanaman pertanian.
3. Perkarangan
Perkarangan adalah suatu lahan yang beraa dilingkungan dalam rumah (biasanya dipagari dan masuk kewilayah rumah) yang di manfaatkan / digunakan untuk ditanami tanaman pertnian
4. ladang berpindah
Ladang berpindah adalah suatu kegiatan pertanian yang dilakukan di banyak lahan hasil pembukaan hutan atau semak di mana setelah beberapa kali panen/ditanami, maka tanah sudah tidak subur sehingga perlu pindah ke tanah lain yang subur atau lahan yang sudah lama tidak digarap.
Usaha pertanian memiliki dua ciri penting:
(1)    Selalu melibatkan barang dalam volume besar
(2)    Proses produksi memiliki risik yang relatif tinggi
Dua ciri khas ini muncul karena pertnian melibatkan makluk hidup dalam satu atau beberapitu tahapannya dan memerlukan ruang untuk kegiatan itu serta jangka waktu tertentu dalam proses produksi. Beberapa bentuk pertanian modren (misalnya budidaya alga, hidroponika) telah dapat mengurangkan ciri-ciri ini tetapi sebagian besar usaha pertanian dunia tetapi sebagian besar usah pertanian dunia masih tetap demikian.
Terkait dengan pertanian, maka dikenal istilah: usaha tani (farming) adalah sekumpulan kegiatan yang dilakukan dalam budi daya (tumbuhan maupun hewan) petani adalah sebutan bagi mereka yang menyelenggarakan usaha tani, sebagai contoh “petani tembakau” atau “petani ikan”. Khusus untuk pembudidaya hewan ternak (livestock) disebut sebagai peternak. Ilmuan serta pihak – pihak lain yang terlibat dalam perbaikan metode pertanian dan aplikasinya juga di anggap terlibat dalam pertanian.